Komunitas PATI BERANI JUJUR Gelar Bansos
Keterangan foto: LBH Naga Raja dan PPDI Kab Pati bagikan ribuan sembako dan 200 nasi bungkus kepada korban banjir
KataBali.com – Pati – Komunitas PATI BERANI JUJUR hari ini Bertema “Jumat Berkah” giat bansos di dua Desa terutama Desa Banjarsari dan Desa Babalan kecamatan Gabus Kabupaten Pati Jawa Tengah.
Hal tersebut didukung oleh relawan rumah aspirasi sadewo,DKC IMNU, PPDI Kabupaten Pati, SMA 1 N juwana,LBH Naga Raja,Komnas Perlindungan Anak Pati,Karang Taruna Tambakromo Dan Awak Media Infoklik.co,TV10Newsgroup.com,Klikwarta.com,Infodesanews.com dan Infojateng.id.
Disinilah, Komunitas PATI BERANI JUJUR akan selalu Melakukan giat “JUMAT BERKAH” secara rutin untuk membantu sesama yang memang membutuhkan bantuan seperti hari ini.”masih lanjut, Ketua Komnas Perlindungan Anak Pati bernama A.S Agus Samudra saat diwawancarai awak media dilokasi banjir didukuh karangkedempel, Ia menjelaskan bahwa bansos tersebut ada ribuan sembako serta 200 Nasi bungkus dan kebutuhan anak kecil seperti pampers maupun makanan ringan juga ada.
Maka pada kesempatan ini, apa pun yang kita berikan semoga bisa bermanfaat dan bisa meringankan beban kebutuhan warga sehari- hari.”kata A.S Agus Samudra selaku Ketua Komnas Perlindungan Anak Pati.
Selain itu, Ketua PPDI kabupaten Pati juga menambahkan.” Kekompakan Komunitas PATI BERANI JUJUR yang Bertema JUMAT BERKAH” Memberikan makna yang baik dan mencontohkan tentang rasa kepedulian terhadap sesama yang memang mebutuhkan uluran bantuan seperti ini.
Maka kami akan selalu mendukung acara bansos JUMAT BERKAH ini.” untuk itu, disinilah saya pribadi merasa beda saat membagikan sendiri sembako dan nasi bungkus diterima langsung oleh warga setempat.
Jujur “JUMAT BERKAH” yang digagas Agus Kliwir yang juga Admin Komunitas PATI BERANI JUJUR memang menyentuh hati nurani dan baru kali ini saya melihat ada anak muda yang memang peduli sesama tanpa ada pamrih serta gigih Pendiriaannya .
Aku pun tidak menyangka dia ada ide-ide yang bagus sekali tentang rasa peduli sesama.” saat saya berkunjung kekantornya yang beralamat di JL tondonegoro ruko Blok 5-6, Jumat (19/2/21).
Ia mengajak PPDI Kabupaten Pati Bersatu dengan Komunitas PATI BERANI JUJUR untuk melakukan giat Bansos setiap jumat dengan tema “JUMAT BERKAH” tak kira itu candaan sambil gurau.” malah hari jumat ini terlaksana.” ya, saya sangat setuju sekali adanya acara peduli sesama,” Jelas Susiswo selaku ketua PPDI kabupaten Pati.*